Sabtu, 7 November 2015 beberapa orang mengikuti acara rekoleksi misdinar se-kevikepan Surabaya barat. Awal keberangkatan kami berkumpul di paroki Santo Yakobus Surabaya. Kami berangkat dengan menggunakan elf dan sebagian menggunakan truk. perjalanan menuju ke griya samadhi vincentius, Prigen. Ditempuh dalam waktu sekitar 3 jam. Sesampainya disana, kami mengikuti arahan dari kakak panitia untuk menuju kamar masing-masing, dan segera bersiap-siap mengikuti acara selanjutnya. Disana kami diajak untuk saling mengenal satu sama lain, kami bersenang-senang sejenak sambil menunggu teman-teman yang belum datang.
Rabu, 30 Desember 2015
Rekoleksi Pengurus Misdinar Kevikepan Surabaya Barat
Sabtu, 7 November 2015 beberapa orang mengikuti acara rekoleksi misdinar se-kevikepan Surabaya barat. Awal keberangkatan kami berkumpul di paroki Santo Yakobus Surabaya. Kami berangkat dengan menggunakan elf dan sebagian menggunakan truk. perjalanan menuju ke griya samadhi vincentius, Prigen. Ditempuh dalam waktu sekitar 3 jam. Sesampainya disana, kami mengikuti arahan dari kakak panitia untuk menuju kamar masing-masing, dan segera bersiap-siap mengikuti acara selanjutnya. Disana kami diajak untuk saling mengenal satu sama lain, kami bersenang-senang sejenak sambil menunggu teman-teman yang belum datang.
Kamis, 10 Desember 2015
Bersih-Bersih Gereja dan Latihan PAPS RM
Hari Rabu 9 Desember 2015, disaat para orang tua sedang memilih calon-calon pemimpin di daerahnya, kami para anggota PAPS RM tepatnya Tim Mading PAPS RM mengadakan beberapa kegiatan seperti: kerja bakti, pembuatan mading edisi Desember, dan latihan Natal. Mau tahu seperti apa kegiatannya? Berikut ulasannya.
Jumat, 06 November 2015
Ekstrakurikuler PAPS
Misdinar biasa dipandang sebagai sebuah kelompok atau organisasi yang kegiatannya hanya melayani Tuhan dan umat saat perayaan ekaristi. Namun, hal itu tidak berlaku lagi di PAPS Paroki Redemptor Mundi, Surabaya. Kami tak hanya menjalankan tugas mingguan tetapi kami juga memiliki beberapa "ekstrakurikuler" yang tentu saja berhubungan dengan visi dan misi PAPS. Apa saja sih ekstrakurikuler itu? Berikut postingannya.
Kamis, 01 Oktober 2015
Story of the Saint: St Theresia Lisieux
Santo-Santa adalah sesorang yang sangat dekat dengan Tuhan sehingga mereka menjalani hidupnya seturut dengan jalan Tuhan. Menjadi kudus seperti para santo santa tidak harus membuat sesuatu yang besar, tetapi hal sederhana yang berguna bagi banyak orang. Seperti yang dilakukan oleh salah satu orang kudus dari kota Lisieux ini, ia adalah seorang gadis sederhana yang tidak pernah melakukan sesuatu yang istimewa di dalam hidupnya, namun kekuatan cintanya kepada Tuhan lah yang menjadikannya orang kudus, berikut adalah kisahnya.
Minggu, 19 Juli 2015
Majalah Dinding: "Media Kreatifitas dan Komunikasi'
Majalah dinding atau mading adalah media komunikasi atau ajang kreatifitas yang dikemas dalam bentuk semenarik dan sesederhana mungkin. Diletakkan di dinding atau sejenisnya dengan harapan agar masyarakat dapat mudah membacanya. Seperti yang baru-baru ini terjadi Misdinar Paroki Redemptor Mundi atau yang kita kenal dengan PAPS RM memulai pembuatan mading sebagai ajang promosi, kreatifitas, sekaligus komunikasi, berikut ceritanya.
Jumat, 03 Juli 2015
Keuntungan Menjadi Seorang Misdinar
Banyak orang merasa takut atau malu ketika mereka harus melayani di altar sebagai seorang misidinar. Alasannya banyak mulai dari jubahnya hingga tata caranya, namun sadar atau tidak sadar menjadi seorang misdinar adalah pilihan yang tepat yang tentunya akan berguna bagi hidup rohani maupun bermasyarakat. Apa sajakah itu? Berikut ulasannya.
Kamis, 09 April 2015
Paduan Suara PAPS?
Sekelompok pelayan altar atau misdinar di paroki Redemptor Mundi Surabaya tak hanya bertugas sebagai misdinar,namun pada misa Paskah pukul 16.30 umat dikejutkan dengan penampilan paduan suara dari para Misdinar. Berikut artikelnya.
Rabu, 18 Februari 2015
Fun Fact: "Doa Santo Thomas Aquinas Sebelum Belajar"
Santo Thomas Aquinas adalah salah satu Pujangga gereja yang terkenal pada masanya. Santo Thomas Aquinas disamping menjadi seorang biarawan ia juga seorang pengajar,pengkhotbah,dan penulis. Ternyata sebelum ia melakukan hal tersebut Santo Thomas Aquinas membuat sebuah doa yang berbunyi sebagai berikut.
Langganan:
Postingan (Atom)